LaNyalla Apresiasi Polres Tangerang Kota Distribusi Bansos PPKM Libatkan Tukang Becak

Dengan membeli stok sembako di toko-toko kelontong di pasar, donatur juga membantu para kuli panggul yang pemasukannya menurun drastis karena pemberlakuan PPKM.

“Sejak pandemi, banyak masyarakat takut keluar atau datang ke pasar dan lebih memilih belanja secara online. Akhirnya kuli pikul yang biasa mencari nafkah dengan membantu membawakan belanjaan pengunjung pasar ikut terkena imbas,” tuturnya.

LaNyalla menambahkan, ada banyak cara yang bisa ditempuh donatur untuk membantu sesama. Contoh lainnya adalah membantu gerakan nasi bungkus dengan melibatkan kelompok usaha kuliner kecil, seperti warung nasi, warteg, atau pedagang kaki lima (PKL).

LaNyalla mengajak masyarakat untuk saling membantu menghadapi pandemi Corona.

“Beban berat jika dipikul bersama-sama pasti akan terasa lebih ringan. Konsep ini yang harus dibangun dalam kita menghadapi PPKM,” tutup LaNyalla.

Laman sebelumnya 1 2

Baca Juga

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker