Tim Panser Muda Juara Piala Eropa U-21 Setelah Tumbangkan Matador Muda 1-0

abadikini.com – Tim nasional Jerman berhasil menjuarai Piala Eropa U-21 2017 setelah menumbangkan Spanyol 1-0 dalam laga final, Jumat (30/6/2017).

Tim Panser muda berpesta di Stadion Cracovii berkat gol tunggal dari pemain sayap belia milik Hertha BSC, Mitchell Weiser.

Gelar ini adalah yang kedua bagi Jerman. Kali pertama mereka naik podium juara adalah pada 2009 di Swedia.

Pemain Jerman yang bersinar pada Piala Eropa U-21 2009 di antara lain Mesut Oezil dan Manuel Neuer.
Jerman 1-0 Spanyol (Mitchell Weiser 40′)

Jerman: 12-Julian Pollersbeck, 17-Mitchell Weiser, 2-Jeremy Toljan, 15-Marc Kempf, 5-Niklas Stark, 10-Maximilian Arnold, 22-Maximilian
Philipp (Levin Oeztunali 87′), 7-Max Meyer, 11-Serge Gnabry (Nadiem Amiri 81′), 19-Janik Heberer (Dominik Kohr 83′), 3-Yannick Gerhardt

Pelatih: Stefan Kuntz

Spanyol: 1-Kepa, 19-Jonny Castro (Jose Gaya 51′), 2-Hector Bellerin, 4-Jorge Mere, 5-Jesus Vallejo, 8-Saul, 22-Marcos Llorente (Borja Mayoral 83′), 11-Marco Asensio, 6-Dani Ceballos, 7-Gerard Deulofeu, 12-Sandro Ramirez (Inaki Williams 71′)

Pelatih: Santi

Wasit: Benoit Bastien (Perancis)

Berikut cuplikan pertandingannya

Baca Juga

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker