Hampir Setiap Saat Wanita Korea Utara Alami Pelecehan Seksual

Abadikini.com, SEOUL – Perempuan Korea Utara (Korut) yang mengungsi ke Korea Selatan (Korsel) mengatakan kekerasan dan pelecehan seksual menjadi bagian sehari-hari perempuan-perempuan di Korut. Namun, menurut organisasi Hak Asasi Manusia (HAM) Human Right Watch (HRW) mengatakan gerakan kesetaraan gender dan perlindungan perempuan yang berawal dari Amerika Serikat (AS) dan menyebar ke seluruh dunia ‘MeToo’ tidak akan terjadi di Korut.

Peneliti HRW yang bermarkas di AS telah mewawancarai lebih dari 60 warga Korut yang telah meninggalkan negara itu. Mereka mengatakan pelecehan dan kekerasan seksual yang tidak diinginkan merupakan hal yang sangat umum dan telah diterima sebagai bagian dari kehidupan biasa.

Mengumpulkan informasi di Korut sangat sulit, dan HRW mengakui surveinya terlalu terbatas untuk menyediakan sampel umum. Namun dari kesaksian mereka, diketahui banyak perempuan Korut yang tidak paham bahwa pelecehan seksual seharusnya tidak terjadi.

“Kekerasan seksual di Korea Utara terbuka, tidak pernah disinggung dan rahasia yang sangat ditoleransi,” kata Direktur Eksekutif HRW, Kenneth Roth, Kamis (1/11/2018).

Masyarakat Korut sangat patriakis yang artinya perempuan merasa tidak memiliki kekuatan untuk meminta pertanggungjawaban atas kekerasan seksual yang mereka alami. Banyak perempuan di Korut yang merasa malu mengungkapkan pengalaman pelecehan seksual mereka.

Beberapa perempuan lebih memilih diam karena lemahnya penegakan hukum dan sistem pendukung di negara tersebut. Fenomena itu terungkap setelah HRW mewawancarai 106 pengungsi Korut, yang setengah dari mereka meninggalkan Korut setelah tahun 2011.

“Perempuan Korea Utara mungkin akan mengatakan ‘MeToo’ jika mereka berpikir ada cara untuk mendapatkan keadilan, tetapi suara mereka dibungkam oleh kediktatoran Kim Jong-un,” kata Roth.

Beberapa pengungsi perempuan dari Korut dan para ahli yakin kekerasan seksual sebagai masalah serius di Korut. Meski suara dan kekuatan ekonomi perempuan di Korut semakin meningkat beberapa tahun terakhir karena peran mereka dalam perekonomian Korut yang mulai bergaya kapitalis. Tapi perempuan Korut tidak mengerti pelecehan seksual di negara tersebut sebagai kekerasan.

Laporan itu keluar ketika masyarakat internasional yang dipimpin oleh AS tengah fokus untuk mendenuklirisasi Semenanjung Korea. Korut selalu mengabaikan hak asasi manusia. Tapi itu bukan laporan pertama kekerasan seksual di sana. Laporan tersebut dapat membuat Korut marah karena mereka kerapkali menyebut laporan tentang pelanggaran hak asasi manusia sebagai bentuk permusuhan AS.

Propaganda Kim Jong-un menyebut Korut sebagai ‘surga sosialis’ dan menuduh laporan-laporan pelanggaran HAM sebagai upaya AS memaksa mereka mengubah rezim. Pada 2016, Korut mengeluarkan pernyataan setiap perempuan di sana dihargai, bernilai dan mereka dapat menjadi pahlawan sepanjang masa. Tapi negara itu juga negara yang menyebut mantan Presiden Korsel Park Geun-hye sebagai pekerja seks komersial.

Laporan HRW tersebut yang berjudul “You Cry at Night but Don’t Know Why” atau “Kamu Menangis Setiap Malam tapi Kamu Tidak Tahu Mengapa” menyebutkan kekerasan seksual kepada perempuan sangat merajalela di Korut. Kekerasan seksual dapat terjadi di penjara, pasar terbuka, pos pemeriksaan, kereta, jalanan, dan markas tentara.

Laporan tersebut mengatakan pelaku kekerasan seksual adalah orang yang memiliki jabatan atau kekuasaan. Kekerasan seksual dilakukan oleh penjaga penjara, petugas polisi, jaksa, tentara dan pengawas pasar.

“Pengungsi mengatakan kepada kami ketika penjaga penjara atau polisi ‘memilih’ perempuan, si perempuan tidak memiliki pilihan lain selain memberikan apa yang mereka minta, entah itu uang, seks, atau permintaan lainnya,” kata laporan tersebut.

Laporan tersebut juga menyebutkan perempuan yang ditahan tidak memiliki pilihan untuk menolak atau mengajukan laporan. Hal itu karena risiko kekerasan seksual yang lebih parah dan semakin lamanya masa hukuman mereka. Para perempuan itu juga memiliki risiko dipukuli, kerja paksa, atau semakin diawasi.

Salah satu perempuan yang diwawancari oleh HRW mengatakan ia mendapat pelecehan seksual saat diinterogasi usai ditahan karena memasuki Cina secara ilegal. Perempuan lainnya mengatakan ia mengalami kekerasan seksual setiap malam saat dipenjara. Ia pun trauma dengan suara pintu penjara dibuka karena itu menandakan petugas penjara masuk ke dalam selnya.

Beberapa perempuan mengatakan mereka mengalami pelecehan seksual di pos penjagaan. Mereka lebih lama memeriksa perempuan-perempuan muda dibandingkan orang-orang lain. Para perempuan mengatakan kepolisian tidak menganggap kekerasan seksual sebagai kejahatan seksual.

Perempuan-perempuan Korut tersebut mengatakan hampir tidak mungkin melaporkan pelecehan seksual yang mereka hadapi mengingat respons yang akan mereka terima. Stigma masyarakat atas korban pelecehan seksual juga menjadi faktor perempuan para korban untuk tetap bungkam atas kejadian yang menimpa mereka.

“Kekebalan hukum yang meluas bagi para pelaku kekerasan seksual dan kurangnya keadilan bagi mereka yang penyintas,” kata laporan HRW tersebut.

Laporan itu menyebutkan kekerasan seksual yang dialami oleh para perempuan di Korut dengan detail. Pelecehan dan kekerasan seksual tidak hanya terjadi pada warga sipil atau narapidana perempuan. Para tentara dan perwira angkatan bersenjata Korut juga mengalami kekerasan seksual yang dilakukan oleh atasan atau pemimpin mereka.

Laporan HRW itu keluar ketika Korut sedang berusaha untuk memenangkan konsesi politik dan ekonomi dalam negoasiasi nuklir dengan AS. Kemungkinan besar tidak ada langkah yang akan diambil Korut untuk menghentikan kekerasan dan pelecehan seksual terhadap perempuan ini. Karena itu, Korsel dan AS yang kini tengah bernegosiasi dengan Korut tidak berniat untuk menyinggung masalah ini dalam proses negosiasi.

“Ketika kami memikirkan kondisi HAM di Korut yang sangat buruk, saya tahu kami harus mengatasi masalah ini secepat mungkin tapi juga tidak bisa kami pecahkan pada satu malam,” kata analis di Seoul’s Korea Institute for National Unification, Cho Han Bum. (arkan.ak/rep)

 

Baca Juga

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker
planet128 cahaya128 planet128 turbo128 planet128 rawit128 cahaya128 rawit128 planet128 rawit128 planet128 planet128 rawit128 turbo128 rawit128 planet128 rawit128 mesin228 mesin228 rawit128 turbo128 planet128 planet128 planet128 planet128 turbo128 rawit128 planet128 planet128 planet128 rawit128 turbo128 turbo128 planet128 rawit128 turbo128 planet128 turbo128 mesin228 mesin228 kacang99 garudabet168
sekolah tinggi ilmu hukum Tatoo Art Indonesia Loves Diet Sehat Skena Fashion prediksi master hari ini United Gaming Fundacion Rapala Fakta Sehari Tren Harapan Gadgetkan Gosiplicious iNewsComplex iNewsFootball Pollux Tier Foomer Official Common Sight Jurnal Tempo Ruang Mistis iNews Combat Magazine Love Food Ready Meals Petite Paulina Beauty Rival Specialty Network Sllc kgw88 Berita Trending wisata-kuliner stit payakumbuh illustration conference autompo warga62 Jurnalisme Profesional untuk Masa Depan Informasi Portal Berita Profesional autompo RTP Live Agen Judi Bola slot gacor 777 RTP Live RTP Live RTP Live RTP Live slot gacor RTP Live sabung ayam online sv388 itnb slot gacor 4D heroslot77 heroslot77 heroslot77 kgw88 HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO pso999 KGW88 KGW88 KGW88 KGW88 slot 888 slot gacor dana KGW88 heroslot77 Slot Gacor 4d Slot Dana happympo happympo happympo beauty happympo SLOT777 HAPPYMPO AUTOMPO SLOT77 heroslot77 heroslot77 heroslot77 heroslot77 heroslot77 happympo heroslot77 heroslot77 kgw88 heroslot77 happympo Slot Gacor Slot Gacor 2025 heroslot77 happympo happympo MPOTURBO MPOTURBO slot mahjong slot thailand Slot 777 Slot Thailand autompo Slot Gacor Server Thailand slot thailand slot dana slot thailand mpoturbo happympo slot777 slot dana slot gacor hari ini slot88 slot thailand slot 777 AUTOMPO Slot gacor Scatter hitam slot gacor slot online slot dana slot88 AUTOMPO slot gacor 777 slot88 rtp live scatter hitam Slot Gacor Scatter Hitam RTP Live scatter hitam slot demo Slot88 Slot Gacor Hari Ini Slot777 judi bola slot777 Slot Thailand sbobet88 https://azure.aabu.edu.jo/ slot gacor 777 slot online slot777 slot gacor hari ini judi bola slot maxwin link gacor slot gacor hari ini Cheat Slot Judi Bola SBOBET88 APK SLOT Link Slot Slot Thailand Slot Online slot demo happympo happympo slot gacor 777 autompo AUTOMPO AUTOMPO AUTOMPO HEROSLOT77 KGW88 KGW88 happympo Slot toto jp happympo slot gacor 777 slot gacor slot gacor 777 kgw88 kgw88 slot gacor 777 kgw88 heroslot77 mpoturbo pso999 pso999 slot gacor 777 Slot Thailand Slot Demo Slot Gacor 777 slot 777 slot gacor hari ini HAPPYMPO Slot Demo Judi Slot Gacor 777 happympo APK Slot happympo mpoturbo mpoturbo heroslot77 judi bola basket judi bola sbobet agen judi bola sbobet happympo cheat slot cheat slot slot thailand Slot gacor slot thailand slot gacor happympo autompo bukitmpo mpoturbo SCATTER HITAM pemain slot online mpoturbo pso999 heroslot77 happympo cheat slot BUKITMPO heroslot77 cheat slot belutwin happympo Slot Thailand BukitMPO mpoturbo Link Alternatif BukitMPO Login Alternatif Bukitmpo Kontak Resmi Bukitmpo heroslot77 Heroslot77 belutwin happympo pso999 mpoturbo belutwin autompo Heroslot77 mpoturbo Agen Togel Online Resmi autompo pso999 happympo heroslot77 heroslot77 heroslot77 happympo heroslot77 mpoturbo autompo Pola Mahjong Ways 2 AUTOMPO slot thailand slot gacor kgw88 happympo Berita Terkini Berita Terkini Berita Terkini HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO HEROSLOT77 HEROSLOT77 HEROSLOT77 HEROSLOT77 HEROSLOT77 PSO999 PSO999 PSO999 PSO999 PSO999 MPOTURBO MPOTURBO MPOTURBO MPOTURBO MPOTURBO MPOTURBO BUKITMPO BUKITMPO BUKITMPO BUKITMPO BUKITMPO kgw88 KGW88 HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO HAPPYMPO slot qris slot 777 HAPPYMPO rtp live rtp live RTP PG SOFT kgw88 hasil kemenangan yang nggak ngotakk Anak senja spill RTP LIVE Mahjong Ways RTP LIVE Mahjong Ways wujudkan kemenangan besar RTP LIVE Mahjong Ways fix jadi acuan Olah persentase RTP LIVE Mahjong Ways hasil persentase RTP LIVE Mahjong Ways Reputasi RTP LIVE Mahjong Ways Happympo kerja sama dengan RTP LIVE Mahjong Ways RTP LIVE Mahjong Ways Semakin Mudah Cuan RTP LIVE Mahjong Ways bawa kemenangan maksimal RTP LIVE Mahjong Ways Jadi Kunci Menang Gabungkan RTP LIVE Mahjong Ways Ritme Spin RTP LIVE Mahjong Ways Makin Dipercaya RTP LIVE Mahjong Ways Naik Drastis Bawa Cuan Instan Tanpa Ribet Hadirkan RTP LIVE Mahjong Ways dari Sumber Terpercaya Gunakan RTP LIVE Atur Spin Auto Cuan Tanpa Henti Setiap Hari Teknik Rahasia Pakai RTP LIVE Mahjong Ways Perkalian Besar Lebih Sering Muncul Semakin gesit dalam putaran dengan perkalian besar RTP LIVE Mahjong Ways menjadi pendamping abadi modal gocap jadi jutaan dari RTP LIVE Mahjong Ways Putran jadi penuh dengan adrenalin Bukan sekedar ramalan belaka datangkan scatter dengan perkalian besar Bongkar perkalian besar dari persentase terbaik Trik pemain cerdas untuk hasilkan jutaan rupiah RTP LIVE Mahjong Ways kini terbongkar RTP LIVE Mahjong Way hadirkan scatter berjejer ZENUR game buatan jepang pola kombinasi berulang tarik cuan tiap malam pola tunggal dan spin manual jadi jalan cepat hadiah besar dapat 6x transfer tanpa login ulang game yang sama main 7 menit di game penjaga mendadak dapat transferan Scatter Hitam di Mahjong Ways Malah Nempel Terus Jackpot Auto Jadi Gampang Dapetin Maxwin di Mahjong Ways 2 Sukses Meraup Rp175 Juta dalam Sekejap Trik Davin Tukang Ojek Putaran Spin Gratis dengan hadiah besar bisa mengubah segalanya Cuma Pakai Pola Simple Langsung Bisa Raih Maxwin Bingung cari kredit buat gaming AUTOMPO bisa jadi solusi Viral Di Sosmed 3 Jurus Sakti Penguasa Pola Mahjong Game Mahjong Ways 2 Paling keren ini bawa pengalaman baru dengan grafis memukau Gampang Dapetin Maxwin di Fortune Ox Bekal 38 Rebu Gak Perlu Nabung 10 Tahun Main Mahjong Ways 2 di AUTOMPO Anak Soleh Baik Hati Inilah Strategi Ampuh untuk Pemula Main Mahjong Ways yang Sering Diabaikan Scatter Hitam di Mahjong Ways Bawa Sinyal Rahasia Strategi Pemain di Balik KemenanganBesar putaran bonanza elit menang brutal di mahjong aksi sergap scatter mahjong teknik anti kalah di sugar rush hoki murni cuan mahjong Mesin Jackpot Tersakti Cara Menang Sweet Bonanza 1000 Live Paling Gila Cuan Dadakan Resmi Game PG Soft Paling Panas Game Viral 2025 Auto JP Setiap Spin Maxwin dalam Sekejap Inilah Simbol Langka Terbaru yang Jarang Diketahui Wild Bandito Sedang Viral Alasan Mengejutkan Kenapa Pragmatic Play Makin Sering Bagi-Bagi Rahasia Pola Mahjong Ways di Malam Hari Pola Rahasia Ini Bikin Gates of Olympus Meledak Cuan Mahjong Ways 2 Tiba-Tiba Bagi Jackpot Setelah Pola Ini Dipakai Perpaduan putaran di Sweet Bonanza Candyland sekarang makin menggila Jam Sakti Buat Main Mahjong Ways 2 yang Sering Bikin Jackpot Ini Rahasia Jam Main Starlight Princess yang Sering Bikin Pemain Panen Cuan Besar Rahasia Server Stabil yang Sering Jadi Kunci Kemenangan Besar simbol scatter sebagai pemicu pola zigzag starlight metode Olympus efektif gabungan spin lucky neko panduan praktis fortune tiger Bongkar-persentase-RTP-LIVE-Mahjong-Ways Energi positif yang di berikan RTP LIVE Mahjong Ways Formula kemenagnan dari RTP LIVE Mahjong Ways RTP LIVE Mahjong Ways anti kalah kemenangan besar dengan RTP LIVE Mahjong Ways Sukses dengan RTP LIVE Mahjong Ways Kesempatan besar RTP LIVE Mahjong Ways Menggapai kemenangan cantik Konsultan RTP LIVE Mahjong Ways Fitur lawas RTP LIVE Mahong Ways Solusi cuan instan dengan RTP LIVE Mahjong Ways Banjir Wild setiap spin RTP LIVE Mahjong Ways pasti jatuh cinta RTP LIVE Mahjong Ways anti Minstream Kebangkitan-RTP-LIVE-Majong-Ways Rahasia tersembuyi dalam RTP LIVE Mahjong Ways Kemenangan brutal dari RTP LIVE Mahjong Ways Fenomena RTP LIVE Mahjong Ways Winrate yang semakin meningkat Transformasi RTP LIVE Mahjong Ways Dimanjakan oleh RTP LIVE Mahjong Ways Formula RTP LIVE Mahjong Ways Ledakan scatter dari persentase RTP LIVE Mahjong Ways Konsisten menggunakan RTP LIVE Mahjong Ways Hidden gems RTP LIVE Mahjong Ways Scatter manja Dari RTP LIVE Mahjong Ways melesat tinggi Bersam RTP LIVE Mahjong Ways Menang instan dengan RTP LIVE Mahjong Ways Dompet makin gendut dengan RTP LIVE Mahjong Ways Komuniatas RTP LIVE Mahjong Ways RTP LIVE Mahjong Ways percepat mendapatkan kemenangan RTP LIVE Mahjong Way semakin meroket Inovasi terbaik untuk menghasilkan kemenangan besar Mahjong Wins 2 Scatter Hitam Bikin Kantong Tebal Rp74 Juta Langsung Bawa Pulang Rp19 Jutaan di AUTOMPO Tembus JP 237 Juta di RTP PGSOFT Mahjong Ways Main Pakai RTP PGSOFT Bekal Receh Anak Bandung Ini Pecahkan Rekor Kemenangan Tak Terduga Cari Untung Santai dengan Modal HP Modal Kecil Bisa Jadi Besar Ada Tips Jitu Siasat Menang Serta Fitur Serunya di Sini Metode Menguasai RTP PGSOFT Mahjong Ways Trik RTP PGSOFT Mahjong Paling Gila datangkan scatter dengan perkalian besar RTP LIVE Mahjong Ways permudah turunkan perkalian besar maksimal dengan RTP LIVE Mahjong Ways RTP LIVE Mahhjong Ways beri perkalian besar berikan freespin dengan perkalian besar Tanpa banyak perhitungan dalam permainan mahjong RTP LIVE Mahjong Ways jadi pedoman Utama Kemenangan Maksimal dari Persentase Terbaik solusi untuk mendapatkan hasil maksimal