Trending Topik

KPK OTT Bupati Kolaka Timur Andi Mersya, Firli: Kami Tidak Pandang Bulu Jika Cukup Bukti

Abadikini.com, JAKARTA – KPK membenarkan bahwa pihaknya melakukan operasi tangkap tangan (OTT) di Kabupaten Kolaka Timur, Sulawesi Tenggara, Selasa (21/9/2021) malam.

Ketua KPK, Firli Bahuri menegaskan pihaknya tidak akan pandang bulu akan menindak siapa pun pihak yang melakukan dugaan korupsi di Kolaka Timur.

“KPK berkomitmen melakukan pemberantasan korupsi dan tidak pernah berhenti sampai Indonesia bersih dari praktik-praktik korupsi. Siapa pun pelakunya, kami tidak pandang bulu jika cukup bukti, karena itu prinsip kerja KPK,” kata Firli dalam keterangannya, Rabu (22/9/2021).

Hingga saat ini selas Firli, pihaknya masih mengumpulkan keterangan dan bukti-bukti terkait adanya dugaan korupsi tersebut.

1 2Laman berikutnya

Baca Juga

Berita Terkait
Close
Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker