Sekda Tikep Jadi Narasumber Pada Advokasi dan Sosialisasi Pedoman Mitigasi Resiko

Abadikini.com, JAKARTA – Sekretaris Daerah Kota Tidore Kepulauan Ismail Dukomalamo di dampingi ketua LPMP Provinsi Maluku Utara La Ode Safihu, menjadi narasumber pada Kegiatan ‘Advokasi dan Sosialisasi Pedoman Mitigasi Resiko, Pembiasaan Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), Literasi dan Numerasi’, bertempat di Aula Kie Matubu LPMP maluku utara, Selasa (7/9/2021)

Untuk mendukung kebijakan Pemerintah dalam pemberian kewenangan penuh Kepada pemerintah daerah untuk perizinan Pembelajaran Tatap Muka (PTM), LPMP Provinsi Maluku Utara menyelenggarakan Kegiatan ‘Advokasi dan Sosialisasi Pedoman Mitigasi Resiko, Pembiasaan Hidup Bersih dan Sehat (PHBS), Literasi dan Numerasi’ yang dilaksanakan secara tatap muka dengan melibatkan peserta sebanyak 20 orang Pegawai LPMP dan 50 orang yang merupakan perwakilan Kepala Bidang, Kepala Sekolah SD, Kepala Sekolah SMP, Kepala Sekolah SMA dari 10 Kab/Kota Provinsi Maluku Utara.

1 2Laman berikutnya

Baca Juga

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker