Ucapkan Terimakasih H Sari Antoni Kepada Masyarakat Tambusai Utara

Abadikini.com, ROKAN HULU – Tokoh masyarakat Tambusai utara H. Sari Antoni SH yang juga anggota DPRD Rohul 2014-2019 dari fraksi Partai Golongan Karya (GOLKAR) hadiri acara potang balimau di desa Tambusai Utara ahad, (5/5/2019)

Acara potang balimau ala Tambusai Utara itu digelar di lantai dasar gedung lembaga adat luhak tambusai dengan diawali do’a bersama dan dilanjutkan dengan makan bersama selanjutnya bersalama-salaman dan dilanjutkan dengan balimau,

Sari Antoni SH dalam sambutannya menyampaikan Banyak cara yang dilakukan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan, salah satu yang dilakukan oleh masyarakat  tambusai utara rokan hulu riau yakni balimau.

Dia juga menyampaikan ucapan terima kasih yang tak terhingga atas dukungan masyarakat khususnya Tambusai Utara yang telah memilihnya sehingga dirinya bisa dipastikan duduk di lembaga DPRD Riau masa bakti 2019-2024 nanti,

Sari Antoni yang juga sebagai nakhoda Partai Golkar Kabupaten Rokan Hulu juga mengucapkan rasa haru atas antusias ya masyarakat Tambusai dan Tambusai Utara yang juga telah mengantarkan kedua putranya hingga terpilih menjadi anggota DPRD Rokan Hulu lima tahun kedepan,

“Ya saya dan seluruh keluarga mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada masyarakat khususnya Dapil II rohul dan masyarakat Rokan Hulu pada umumnya atas keoercaya’annya kepada kami,” ucapnya,

Beliau juga menyampaikan mohon ma’af nya atas ketidak hadirkan kedua anaknya pada acara tersebut, hal ini katanya dikarenakan kedua anaknya sedang berada diluar daerah, ulaanya,

Tampak hadir dalam acara potang balimau itu tokoh adat luhak Tambusai, Kepala desa Tambusai Utara dan seluruh elemen masyarakat, yang nota bebe nya kelihatan puas dan bahagia atas kesuksesan tokoh masyarakat dari tambusai dan tambusai Utara. (R. Lbs)

Editor
Muhammad Irwan

Baca Juga

Back to top button

Adblock Detected

Please consider supporting us by disabling your ad blocker